TNI-POLRI Polsek Rajapolah, Bersinergi dengan Warga, Kerja Bakti Bersihkan Pemakaman Umum

    TNI-POLRI Polsek Rajapolah, Bersinergi dengan Warga, Kerja Bakti Bersihkan Pemakaman Umum
    Ops Pekat (Penyakit Masyarakat)

    TNI-POLRI Polsek Rajapolah, Bersinergi dengan Warga, Kerja Bakti Bersihkan Pemakaman Umum

    POLRES TASIK KOTA-- - Bhabinkamtibmas Desa Sukanagalih Polsek Rajapolah Aipda Dede Didi, S.H bersama Kepala Desa dan Bhabinsa Desa Sukanagalih melaksanakan giat pembersihan makam umum Kp. Babakan Pandai Desa Sukanagalih dalam rangka menyambut bulan Suci Ramadhan,  Jumat, (08/03/2024). 

    Kegiatan pembersihan makam umum ini telah rutin dilaksanakan setiap tahun dalam rangka menyambut bulan Suci Ramadhan. Kegiatan ini juga merupakan cara untuk silaturahmi antara Anggota Polri, Aparat Desa, TNI dan masyarakat khususnya di Desa Sukanagalih di Wilayah Hukum Polsek Rajapolah.

    Kapolres Tasik Kota AKBP JOKO SULISTIYONO, SH, S.IK, MH melalui Kapolsek Rajapolah  AKP IWAN SUJARWO, SH mengatakan bahwa sudah menjadi kewajiban Bhabinkamtibmas untuk di tengah-tengah warga masyarakat dalam kegiatan apapun, serta mengapresiasi kegiatan Bhabinkamtibmas Ds. Sukanagalih yang melaksanakan pembersihan makam umum Kp. Babakan Pandai Desa Sukanagalih dalam rangka menyambut bulan Suci Ramadhan.

    "Kegiatan pembersihan makam umum Kp. Babakan Pandai Desa Sukanagalih dalam rangka menyambut bulan Suci Ramadhan." pungkasnya. 

    POLRES TASIK KOTA
    AKBP JOKO SULITIYONO, S.H., S.IK., M.H.

    tni-polri polsek rajapolah kerja bakti bersihkan pemakaman umum
    Tasikmalaya Kota

    Tasikmalaya Kota

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Polsek Manonjaya,Pantau Siskamling...

    Artikel Berikutnya

    Jumat Berbagi Sedekah Polres Tasikmalaya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024

    Ikuti Kami